No image available for this title

Text

ANALISIS VIBRASI MOLEKUL PADA GAS RUMAH KACA



RINGKASAN

Matahari memancarkan radiasi ke bumi dalam berbagai panjang gelombang, sebagian besar dalam bentuk sinar tampak. Untuk menjaga kesetimbangan panas di bumi, maka bumi akan mengemisikan kembali radiasi yang telah diserap. Salah satu sinar yang diemisikan kembali oleh bumi (outgoing radiation) yaitu sinar inframerah (IR). Beberapa gas penyusun atmosfer dapat menyerap sinar IR. Gas-gas tersebut antara lain uap air (H2O), karbondioksida (CO2), metana (CH4), dan dinitrogen oksida (N2O). Gas-gas ini memerangkap sinar inframerah sehingga membuat lapisan. yang berada di bawahnya hangat. Kejadian ini mirip dengan efek yang ditimbulkan oleh rumah kaca. Gas-gas rumah kaca tersebut dapat menyerap sinar inframerah karena mempunyai mode vibrasi normal yang menghasilkan perubahan momen dipol saat bervibrasi.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
Berita Dirgantara /Vol. 16,17-19/No.1-2,1-2,1-2/2015,2017,2018
No. Panggil
RAK Teknologi Berita Dirgantara Vol. 16,17-19
Penerbit Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
Hal. 9-16, Vol.16 No.1 Juni
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
14118920
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Berita Dirgantara 16 (1) JUNI 2015
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this