No image available for this title

Text

Aplikasi 6 Sigma dalam menurunkan malfunction defect di pengetesan elektrikal (Ac Transient Test) pada tahapan pengembangan produk Blu-Ray Disc Player: studi kasus di perusahaan manufaktur elektronik



Abstrak. Penelitian dilakukan pada perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur produk elektronik, fokus pada produk Blu-ray Disc Player. Pada proses pengembangan produk ini ditemukan permasalahan yang dominan dikarenakan pengujian elektrikal berupa malfunction yang terjadi pada pengujian AC Transient dimana kontribusinya sebesar 83% dari total permasalahan elektrikal. Penelitian ini bertujuan menentukan faktor-faktor vital dan untuk mendapatkan solusi optimal dalam mengurangi/menghilangkan permasalahan pada tahap pengembangan produk. Metode pemecahan masalah yang digunakan adalah Six Sigma DMAIC dan DOE.Penelitian menunjukkan bahwa line filter value dan spark gap distance pada PCB SMPS merupakan faktor-faktor vital yangberpengaruh terhadap malfunction defective pada pengujian AC Transient. Teknik DOE digunakan untuk menentukan nilai optimum dari faktor-faktor vital untuk mengurangi/menghilangkan defek Hasilnya, penurunan malfunction defective pada pengujian AC Transient telah tercapaidari 125000 ppm menjadi 0 ppmdan memperbaiki level sigma dari 2.65 menjadi 6.
Kata kunci: Penurunan defective, DMAIC, DOE, malfunction defective, pengujian AC Transient




Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
RAK Ekonomi JUR MIX Vol. V (02-03) 2015
Penerbit Pascasarjana Universitas Mercu Buana : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
Hal. 400-417, Vol.11 No.3 Oktober
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
2088-1231
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
JURNAL MIX Vol V (03) Okt 2015
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this